Simulasi Fisika : Hukum Ohm

Belajar Fisika tentu akan lebih menarik dan menyenangkan jika dibantu dengan simulasi. Belajar dengan simulasi juga akan mempermudah belajar kita. Salah satu simulasi yang disajikan di blog pembelajaran Indonesia Cerdas ini adalah simulasi Hukum Ohm.

Hukum Ohm menyatakan bahwa besarnya kuat arus listrik(I) yang melalui sebuah penghantar sebanding dengan besarnya beda potensial(V) dan berbanding terbalik dengan besarnya hambatan listrik(R). Secara matematis dituliskan :

Berikut ini simulasi mengenai Hukum Ohm :


SIMULASI HUKUM OHM

Masukkan nilai V dan R kemudian klik "HITUNG". Untuk menghapus data silahkan klik "HAPUS"

Beda potensial listrik (V) =  volt
Hambatan listrik (R)       =  ohm
                             
Kuat arus listrik (I) = ampere
                                                          

Terima kasih telah berkunjung di blog Indonesia Cerdas. Silahkan tinggalkan komentar anda di kotak komentar dan klik suka atau share artikel ini di Facebook, Twitter, maupun Google+1.

1 komentar:

Secientist Leo mengatakan...

kalau bisa lebih lengkap lgi!!

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | belt buckles